Konfigurasi Harmonie
Cara Menambahkan Activity Stage
Overview
Menu yang dapat mengelola tahapan aktifitas dalam aplikasi Harmonie pada Configuration Setting. Activity Stage dalam konteks ini bisa mencakup tahapan atau langkah-langkah dalam suatu proses atau aktivitas bisnis.
Table of Contents
Step 1: Cara Menambahkan Activity Stage
Untuk menambahkan Activity Stage dapat dilakukan sebagai berikut:
Step 2: Isi Field Activity Stage
Setelah klik button + activity stage akan muncul form isian untuk menambahkan data Activity Stage. Berikut adalah tahapan yang dapat dilakukan:
Setelah mengisi form tersebut, selanjutnya jika ingin menambah row isian secara otomatis dapat dilakukan dengan klik button dan untuk menghapus satu baris data yang ditambahkan dapat dilakukan dengan klik button
Setelah selesai memambahkan activity stage, selanjutnya dapat menyimpan penambahan activity stage dengan mengklik button Save Data.
Step 3: Melihat Hasil Pengisian Activity Stage
Setelah klik Save Data, maka Activity Stage akan tersimpan dan menampilkan pemberitahuan bahwa data Activity Stage berhasil ditambahkan selanjutnya akan ditampilkan pada daftar data sebagai berikut: